Rabu, 29 Juni 2011

Jenis Hamster

Sebenarnya hamster itu banyak jenisnya, Namun di indonesia hanya terdapat 4 Jenis hamster yang banyak di pelihara. Ga tau mengapa bisa begitu, mungkin karna dulunya hamster ini yang duluan nemuin indonesia ( kayak colombus nemui amerika.....ha..ha..ha), atau mungkin hamster ini lah yang sanggup hidup di indonesia dengan segala konsekunesi hidup di negara berkembang yang banyak koruptor dan rakyat miskinnya ( wadoh dah kayak pengamat politik dan ekonomi aja neh). Atau yang paling masuk akal adalah hamster-hamster inilah yang paling disenangi,mudah merawanya dan harganya terjangakau ( itu sih menurut pemikiran Hamster Bertuah).
Adapun Jenis Hamster tersebut adalah:
  1. Hamster Campbell
  2. Hamster Syiria
  3. Hamster Whinter White
  4. Hamster Roborovski
Nah itulah 4 Jenis Hamster yang paling banyak di pelihara hamster lovers indonesia. Tapi selain itu masih ada beberapa jenis hamster yang dipelihara tetapi tidak sebanyak jenis hamster tersebut diatas.diantarnya adalah hamster panda dan hamster cina. So sekarang silahkan hamster lover pilih mau memelihara hamster yang mana.

2 komentar:

Unknown mengatakan...

bro,.tau hamster campbel BEA (black eye argente).,kenapa kok belum nyebar di indonesia ya??? BEA bisa menentukan mendapatkan varians yang laen...:(

Unknown mengatakan...

gan...kok gk dibales komen ane...:(

Posting Komentar

Entri Populer

 

©2009 Hamster Bertuah | by TNB